Visi
Menjadi pusat pengembangan ilmu, teknologi, dan sumber daya manusia dalam bidang teknologi hasil pertanian dan berwawasan kewirausahaan yang bermutu dan bereputasi di tingkat nasional, regional, dan internasional
Misi
- Menyelenggarakan program pendidikan yang berorientasi menghasilkan sumber daya manusia unggul di bidang teknologi hasil pertanian dan berwawasan kewirausahaan.
- Menyelenggarakan penelitian untuk pengembangan ilmu, pengetahuan, dan teknologi serta karya inovatif untuk kemaslahatan umat manusia di bidang teknologi hasil pertanian berbasis bahan lokal.
- Berperan aktif dalam diseminasi dan penerapan teknologi hasil pertanian yang memberikan nilai tambah untuk meningkatkan taraf kehidupan masyarakat.